Kembali ke Artikel
Sistem Peringatan Dini (Early Warning System) dalam Mengurangi Risiko Bencana: Tinjauan Konsep, Implementasi, dan Contoh Kasus di Berbagai Negara
27 December 2024
Rozar Putratama
Artikel
Penulis:
- R. Jamroni, ST. MT
Sistem Peringatan Dini (Early Warning System, EWS) adalah salah satu pendekatan utama dalam pengelolaan risiko bencana yang bertujuan untuk mengurangi dampak negatif dari bencana alam terhadap kehidupan manusia dan aset penting lainnya.
Artikel ini mengulas konsep EWS, pentingnya kecepatan dalam penyampaian peringatan, serta berbagai contoh implementasi EWS di berbagai negara. Dalam pembahasan ini, penulis menyoroti sistem EWS yang sukses diterapkan di negara-negara seperti Jepang, Indonesia, dan Amerika Serikat, serta mengevaluasi efektivitasnya dalam menghadapi bencana alam.
Hasil penelitian ini bertujuan untuk memberikan wawasan yang lebih mendalam mengenai implementasi EWS yang dapat meningkatkan ketahanan masyarakat terhadap bencana.
– Klik tautan ini jika PDF di atas tidak muncul.