Kembali ke Berita Kegiatan

Kepala BMKG sebagai Narasumber Pada Workshop and Lessons Learned IOWAVE 2016

05 December 2016

Rozar Putratama

Berita Kegiatan

Kepala BMKG sebagai Narasumber Pada Workshop and Lessons Learned IOWAVE 2016

Senin (5/12/2016) Kepala BMKG  Dr. Andi Eka Sakya, M.Eng menjadi pembicara dalam kegiatan Workshop and Lessonss Learned From Community  of The Indian Ocean  Tsunami Wave Exercise 2016 di Hotel Grand Tjokro Bandung.

Event yang diselenggarakan oleh UN-ESCAP-IOTIC-Institut Teknologi Bandung selama 2 hari sebagai forum untuk saling berbagi pengetahuan dan ilmu perihal tanggap darurat dari Indian Ocean Tsunami Wave Exercise 2016.

Pada kesempatan ini Dr. Andi Eka Sakya mempresentasikan perihal “The Role Of BMKG Indonesia in Indian Ocean Tsunami Wave Exercise“ di hadapan para peserta workshop yang berasal dari negara-negara anggota  di Samudera Hindia.

 

Berita Kegiatan Lainnya

BMKG Sambut Siswa-siswi SD Paradisa Cendika, Perluas Ilmu Cuaca dan Iklim di Indonesia

BMKG Sambut Siswa-siswi SD Paradisa Cendika, Perluas Ilmu Cuaca dan Iklim di Indonesia

BMKG Berkolaborasi dengan PMI dan Palang Merah Amerika Siapkan Peringatan Dini Panas Ekstrem untuk Perkuat Ketangguhan Masyarakat Perkotaan

BMKG Berkolaborasi dengan PMI dan Palang Merah Amerika Siapkan Peringatan Dini Panas Ekstrem untuk Perkuat Ketangguhan Masyarakat Perkotaan

BMKG Sambut Kunjungan Mahasiswa LSPR, Perkuat Praktik Literasi Sistem Peringatan Dini

BMKG Sambut Kunjungan Mahasiswa LSPR, Perkuat Praktik Literasi Sistem Peringatan Dini