Kembali ke Berita Utama

Management Group Meeting RA V

20 June 2016

Petugas Web

Berita Utama

Management Group Meeting RA V

Jenewa/ Disela-sela sidang Executive Council (EC) ke 68 Badan Meteorologi Dunia (WMO), wilayah Regional V (RA V) mengadakan Meeting Group (MG) yang ke 14 (17/6). Presiden RA V yang dijabat oleh Kepala BMKG, Dr. Andi Eka Sakya, M.Eng, memimpin pertemuan tersebut dengan didampingi oleh Dr. Chung Kyu, Park yang merupakan Director of Regional Office for Asia & the South-West Pacific.

Dalam pertemuan yang dihadiri oleh negara anggota WMO wilayah Regional V (Asia dan Kepulauan Pasifik), dibahas mengenai Tropical Cyclone Committee, rencana RA V untuk tahun 2016-2019, aktifitas regional untuk tahun 2016-2019, Small Island Developing States (SIDS) serta mengenai Member Island Teritories (MITs).

Berita Utama Lainnya

BMKG dan Finlandia Tutup Proyek INDFIN, Kolaborasi Sains untuk Layanan Cuaca dan Iklim yang Lebih Akurat

BMKG dan Finlandia Tutup Proyek INDFIN, Kolaborasi Sains untuk Layanan Cuaca dan Iklim yang Lebih Akurat

BMKG dan BRMP Perkuat Sinergi untuk Akselerasi Pertanian Modern

BMKG dan BRMP Perkuat Sinergi untuk Akselerasi Pertanian Modern

BMKG Paparkan Evaluasi Kinerja dan Rencana Kerja Tahun 2026 dalam Rapat Dengar Pendapat Bersama Komisi V DPR RI

BMKG Paparkan Evaluasi Kinerja dan Rencana Kerja Tahun 2026 dalam Rapat Dengar Pendapat Bersama Komisi V DPR RI