Kembali ke Berita Kegiatan

Sertijab di Lingkungan Kedeputian Klimatologi

09 May 2017

Murni Kemala Dewi

Berita Kegiatan

Sertijab di Lingkungan Kedeputian Klimatologi

Jakarta- Bertempat di ruang Media Center (Studio Mini BMKG), Kedeputian Klimatologi kemaren sore (8/5) menyelenggarakan acara Serah Terima Jabatan Kepala Bidang Analisis Perubahan Iklim BMKG, dari Drs. Nasrullah (yang saat ini menjabat sebagai Kepala Biro Perencanaan) kepada Kadarsah M.Si. Acara dipimpin langsung oleh Deputi Bidang Klimatologi, Drs. Mulyono Rahadi Prabowo, M.Sc.

Berita Kegiatan Lainnya

BMKG Tinjau Lokasi Longsor Majenang, Pastikan Dukungan Data Cuaca untuk Kelancaran Evakuasi

BMKG Tinjau Lokasi Longsor Majenang, Pastikan Dukungan Data Cuaca untuk Kelancaran Evakuasi

BMKG dan FMI Gelar Workshop Inklusif, Perkuat Akses Informasi Iklim dan Udara untuk Kelompok Rentan

BMKG dan FMI Gelar Workshop Inklusif, Perkuat Akses Informasi Iklim dan Udara untuk Kelompok Rentan

Tingkatkan Kesadaran Bencana, Universitas Pertamina Kunjungi Pusat Gempa Bumi dan Tsunami BMKG

Tingkatkan Kesadaran Bencana, Universitas Pertamina Kunjungi Pusat Gempa Bumi dan Tsunami BMKG