Kembali ke Siaran Pers

Gempabumi Southeast of Loyalty Islands Tanggal 12 Agustus 2016 Kekuatan 7,2 SR Tidak Berpotensi Tsunami di Wilayah Indonesia

12 August 2016

Petugas Web

Siaran Pers

Gempabumi Southeast of Loyalty Islands Tanggal 12 Agustus 2016 Kekuatan 7,2 SR Tidak Berpotensi Tsunami di Wilayah Indonesia

Gempabumi Southeast of Loyalty Islands berkekuatan M 7,2 terjadi di laut tanggal 12 Agustus 2016 pukul 08:26:37 WIB 22.65 LS, 173.27 BT dengan kedalaman 33 km.

Berdasarkan hasil analisis dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) dan Pacific Tsunami Warning Center (PTWC), gempa tersebut tidak berpotensi menimbulkan tsunami.

Siaran Pers Lainnya

BMKG: Bibit Siklon Tropis 95B Menguat, Waspada Cuaca Ekstrem di Aceh dan Sekitarnya

BMKG: Bibit Siklon Tropis 95B Menguat, Waspada Cuaca Ekstrem di Aceh dan Sekitarnya

Hadirkan 46 Pakar Dunia, BMKG Bahas Strategi Pengurangan Risiko Bencana Lewat Riset ‘Plateau’

Hadirkan 46 Pakar Dunia, BMKG Bahas Strategi Pengurangan Risiko Bencana Lewat Riset ‘Plateau’

Siklon Tropis FINA Terbentuk, BMKG Peringatkan Dampak Cuaca Ekstrem di Wilayah Timur Indonesia

Siklon Tropis FINA Terbentuk, BMKG Peringatkan Dampak Cuaca Ekstrem di Wilayah Timur Indonesia