Wawancara Live Kepala BMKG Di Berita Satu

  • Rozar Putratama
  • 16 Okt 2018
Wawancara Live Kepala BMKG Di Berita Satu

Jakarta - Senin (15/10) Kepala BMKG diundang menjadi narasumber pada salah satu talkshow (Lunch Talk) yang disiarkan live oleh stasiun televisi Berita Satu pada pukul 13.00 WIB.

Pada kesempatan ini Prof.Ir Dwikorita Karnawati, M.Sc. P.hD bersama dengan Direktur manajemen respons Wahana lingkungan Hidup menjadi narasumber dengan tema pembicaraan "Awas Banjir Di Musim Peralihan".

Dalam paparannya dijelaskan oleh Prof.Dwikorita bahwa "menyikapi bencana yang sering terjadi di wilayah Indonesia Pemerintah daerah juga sudah melakukan pemetaan terhadap wilayah yang rawan bencana, diharapkan agar hal tersebut untuk disosialisasikan kepada masyarakat, sehingga menambah pengetahuan masyarakat untuk lebih sadar bencana."

 

Gempabumi Terkini

  • 06 Oktober 2024, 02:44:39 WIB
  • 2.7
  • 8 km
  • 7.18 LS - 107.75 BT
  • Pusat gempa berada di darat 16 km baratlaut Kab. Garut
  • Dirasakan (Skala MMI): II Majalaya, II Bandung
  • Selengkapnya →
  • Pusat gempa berada di darat 16 km baratlaut Kab. Garut
  • Dirasakan (Skala MMI): II Majalaya, II Bandung
  • Selengkapnya →

Siaran Pers