Kembali ke Berita Kegiatan

Tim Pemburu Hilal BMKG Berhasil Melihat Hilal di Manado dan Palu

26 May 2017

Taufiq Kurniawan

Berita Kegiatan

Tim Pemburu Hilal BMKG Berhasil Melihat Hilal di Manado dan Palu

Jakarta – Tim Pemburu Hilal BMKG berhasil melihat hilal di Manado pada pukul 18.10 WITA dan Palu pada pukul 18.27 WITA, Jumat (26/5). Tim Pemburu Hilal BMKG melakukan 23 titik  pengamatan dengan menggunakan teleskop canggih yang dilengkapi Star-Tracking (Viksen-Otomatis Star Tracking).

Berita Kegiatan Lainnya

Komunitas Gajah Kecil Kunjungi BMKG, Kenalkan Edukasi Mitigasi Bencana Sejak Dini

Komunitas Gajah Kecil Kunjungi BMKG, Kenalkan Edukasi Mitigasi Bencana Sejak Dini